Home » » Apa Penyebab Kematian Tutankhamun ?

Apa Penyebab Kematian Tutankhamun ?


Nebkheperure Tutankhamun adalah firaun dari dinasti kedelapan belas Kerajaan Mesir yang memerintah pada 1333 SM - 1324 SM pada masa disebut kerajaan baru Mesir. Nama aslinya Tutankhaten yang berarti " Jelmaan Hidup Aten ". Sedang Tutankhamun berarti " Jelmaan Hidup Amun ". Pada tahun 1922 makamnya ditemukan oleh Howard Carter, maka sejak saat itu Tutankhamun menjadi ikon populer dari peradaban Mesir kuno.

The golden death mask of the Tutankhamun at The Egyptian Museum in Cairo.
Tutankhamun adalah anak dari Akhenanten. Sebagai seorang pangeran dia disebut Tutankhaten yang berkuasa pada tahun 1333 SM pada usia sembilan atau sepuluh dengan nama pemerintahan Tutankhamun.

Detik detik terakhir terakhir Raja Tutankhamun tidak tercatat sedikitpun. Apa yang menjadi penyebab kematian Tutankhamun telah menjadi subyek perdebatan, meskipun ada beberapa spekulasi bahwa kematian Tutankhamun karena dibunuh. penelitian besar telah dilakukan guna mengetahui penyebab kematian Tutankhamun.
Untuk lebih jelasnya, silahkan kunjungi : http://id.wikipedia.org/wiki/Tutankhamun
Previous
« Prev Post